Forum Komunikasi Difabel Boyolali Raih Zero Project Award 2025 di Austria

Zero Project Award adalah penghargaan bergengsi yang diberikan kepada solusi inovatif dan berdampak dalam meningkatkan aksesibilitas serta inklusi bagi penyandang disabilitas.

Penghargaan ini diselenggarakan oleh Zero Project, sebuah inisiatif dari Essl Foundation, yang bertujuan mendukung implementasi Konvensi PBB tentang Hak Penyandang Disabilitas (UN CRPD).

Pada 2025, tema penghargaan berfokus pada Ketenagakerjaan (Employment) dan Teknologi Informasi dan Komunikasi (ICT).

Proses seleksi dilakukan melalui tinjauan sejawat yang ketat, dengan kriteria utama meliputi inovasi, dampak, dan skalabilitas.

FKDB terpilih sebagai salah satu solusi inovatif dari 45 negara yang menerima penghargaan tahun ini.

Penghargaan ini merupakan bukti komitmen Indonesia terhadap implementasi UN CRPD.

Sebuah keharusan

Martin Essl, pendiri Essl Foundation menekankan bahwa inklusi disabilitas bukanlah sebuah pilihan, melainkan sebuah keharusan.

Ia menegaskan, hak disabilitas adalah hak asasi manusia.

“Ambil satu ide inovasi dari tahap ini dan terapkan di lingkungan anda,” ujar Essl.

Ciptakan peluang kerja inklusif

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *