Draghi Jatuh, Italia Bersiap Lakukan Pemilu

Penulis: Rieska Wulandari

Wartaeropa.com – Italia akan melakukan pemilihan umum (pemilu) nasional, pada Minggu (24/9/2022). Pesta demokrasi ini dilakukan setelah pemerintahan Perdana Menteri Mario Draghi jatuh secara prematur pada Juli lalu, oleh oposisi sayap kanan yang mempertanyakan stabilitas negeri itu selama pemerintahannya.

Poster kampanye kandidat PM Italia Giorgia Meloni di bodi bus kota. (Foto: dw.com)

 

Pemilihan ini dapat menghasilkan pemerintahan pertama di Italia yang dipimpin seorang wanita, Giorgia Meloni, dan partai kanan garis keras dengan akar pasca-fasis.

Berbeda dengan Indonesia, suasana persiapan pesta demokrasi di Italia lebih tertutup dan steril, karena alasan keamanan.

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *