Ditolak Kedubes Jerman, Pemegang Paspor RI Tanpa Kolom Tanda Tangan Resah

KBRI Roma Italia. (kemlu.go.id)

 

WNI di Italia khawatir

Pertanyaan dan kekhawatiran yang sama juga muncul di kalangan warga Indonesia di Italia. Salah satunya, Francisca Achti. Ia baru mengganti paspornya pada Juli 2022.

Francisca mengaku bingung mengapa paspor yang baru tidak memuat kolom tanda tangan pemegang paspor seperti edisi sebelumnya.

Ketika dikonfirmasi, Fungsi Konsuler KBRI Roma, Danang Waskito, menanggapi keluhan ini dengan mengatakan, pihaknya segera meneruskan pertanyaan ini ke Pusat.

“Hal di atas sedang dikoordinasikan lebih lanjut dengan pihak pihak terkait,” ujarnya.

Related Post

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *